KINERJA PELAYANAN PUBLIK

Authors

  • Emiliani Nindy Diana Rusega Sim
  • Petrus Atong

DOI:

https://doi.org/10.51826/fokus.v21i1.716

Abstract

Kinerja pelayanan publik yang dikaji dan diungkapkan yang berkaitan dengan
penyelenggaraan pelayanan publik. Metode penelitian yang digunakan deskriptif kualitatif. Subyek
penelitian terdiri Lurah dan anggota warga masyarakat sebagai sasaran pelayanan. Teknik dan alat
pengumpulan data penelitian menggunakan wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Teknik analisis
data kualitatif. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa aspek kinerja pelayanan publik telah
mencerminkan tersedianya kepastian hukum, transparan persyaratan, mekanisme, prosedur, jangka
waktu penyelesaian pengurusan administrasi, pemberian rekomendasi dan permohonan serta telah pula
didukung sarana dan parasarana yang memadai. Kesimpulan bahwa kinerja pelayanan publik sudah
terimplementasikan dengan baik. Saran disampaikan bahwa kinerja pelayanan publik yang sudah baik
dipertahankan dan dikembangkan, kemudian untuk yang akan datang perlu didorong semangat pegawai
agar berkemampuan mengembangkan standar kompetensi pelayanan minimal.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

04-04-2023

Citation Check