FOCUS AND SCOPE

FOKUS (Publikasi Ilmiah untuk Mahasiswa, Staf Pengajar dan Alumni Universitas Kapuas Sintang)  adalah Jurnal Ilmiah yang didedikasikan untuk mempublikasikan dan menyebarluaskan hasil penelitian, inovasi, dan pengembangan di bidang Ilmu Administrasi yaitu Adminitrasi Publik dan Administrasi Bisnis yang diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Kapuas Sintang. FOKUS terbit 2 kali dalam setahun (Maret dan September) dengan e-ISSN 2599-3518 (online)  dan p-ISSN 1693-0762 (print). FOKUS memuat artikel dan karya ilmiah baik berupa hasil penelitian maupun non penelitian. FOKUS bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil penelitian yang telah dicapai di bidang Ilmu Administrasi yaitu Administrasi Publik dan Administrasi Bisnis. FOKUS secara khusus menitikberatkan pada permasalahan pokok dalam pengembangan Ilmu Administrasi yaitu Administrasi Publik dan Administrasi Bisnis. Jurnal ini berfokus pada kajian teoritis dan praktis diantaranya:

 

  1. ADMINISTRASI PUBLIK
  • Manajemen Pelayanan Publik
  • Sumber Daya Manusia Sektor Publik
  • Administrasi Publik
  • Administrasi Kependudukan dan Lingkungan Hidup
  • Administrasi Pertanahan
  • Administrasi Pemerintahan Desa
  • Ekonomi Publik dan Keuangan Publik
  • Kebijakan Publik
  • Birokrasi dan Governansi Publik
  • Digital Government
  • Kepemimpinan
  • Politik dan Pemilihan Umum
  • Pemerintah Daerah
  • Desentralisasi dan Otonomi Daerah

 

  1. ADMNISTRASI BISNIS
  • Fungsi Manajemen (Manajamen Pemasaran, Manajemen Operasi, Manajemen SDM, Manajemen Keuangan, Manajemen Strategis, Manajemen Koperasi, Perilaku Organisasi.
  • Bussiness Governance : Leadership, Etika Bisnis, Hukum Bisnis, Police In Business, Corporate Governance
  • Entrepreneurship
  • Perbankan
  • Koperasi
  • Perilaku Konsumen dan Pelayanan Konsumen
  • Administrasi Bisnis Pada BUMS, BUMDes dan UMKM
  • Bisnis Perhotelan dan Pariwisata
  • Digital Marketing